Mengenal Fungsi Release Fork Pada Sistem Kopling Mobil & Cara Kerjanya

icon 12 December 2022
icon Admin

Ada beberapa fungsi dari garpu pembebas yang harus Anda ketahui. Antara lain:

        1. Memberi Tekanan dan Melepas Release Bearing

Ada satu komponen pada sistem kopling yang bernama release bearing. Garpu pembebas lah yang berfungsi untuk menekan dan juga melepas release bearing tersebut.

Tujuannya adalah untuk memutus mesin dan transmisi mobil yang sedang terhubung. Caranya dengan menggerakan release bearing agar memberi tekanan pada elemen clutch. Sehingga saat Anda menekan kopling, maka mesin akan terdorong dan memutusan perputaran.

        2. Penerus Tenaga Mekanik