Ketahui Cara Mengatasi Oli Rembes Tanpa Bongkar Mesin

icon 26 April 2023
icon Admin

Cara yang ketiga adalah mengecek kondisi ring pada mobil dan memastikan masih terpasang dengan baik. Baut carter oli umumnya dilengkapi dengan ring yang dapat mencegah kebocoran oli. 

Jika ring tersebut hilang, rusak, atau tidak terpasang dengan benar, ada kemungkinan oli mesin akan rembes. Untuk cara praktisnya, Anda bisa membungkus semua ulir pada baut jika pada carter oli tidak terdapat ring dengan menggunakan seal tape

        4. Ganti Seal Perseneling

Oli mobil yang rembes juga bisa terjadi karena seal kick starter atau seal perseneling rusak. Jika tidak ingin membongkar mesin, Anda bisa mengatasi hal ini dengan cara mencongkel seal yang telah rusak lalu menggantinya dengan yang baru. 

        5. Gunakan Lem Sealer